N1MM Mengenal Konfigurasi

http://ina-dxer.blogspot.com/2009/12/setelah-lakukan-instalasi-untuk-pertama.html

N1MM Mengenal Konfigurasi.

Untuk Pertama Kali.
Setelah lakukan Instalasi untuk pertama kali berjalan lakukan pengisian data ini dengan benar karena nama, alamat dllnya akan mempengaruhi saat anda melakukan konversi data saat setelah selesai contest, seperti contoh di layar dibawah ini :
Data ini dapat di rubah melalui cara …………………
Segala pilihan konfigurasi terdapat di layar entri seperti tampilan dibawah ini. Dan yang pertama-tama anda harus pilih adalah “Config”
LAYAR ENTRI
Langkah Berikutnya
Langkah untuk mengatur atau mengkonfigurasi kebutuhan pada saat pelaksanaan saat software ini berjalan setelah anda memilih config terdapat beberapa pilihan antara lain :
KONFIGURASI FILE
KONFIGURASI FUNGSI TOMBOL
KONFIGURASI WINKEY
KONFIGURASI AUDIO
Konfigurasi mempengaruhi terhadap peralatan sound card apa yang kita pergunakan terhadap input dan output dari suatu audio, penerimaan dalam bentuk/mode CW atau RTTY atau pengiriman audiu RTTY atau PHONE(SSB) saat transmiting.
KONFIGURASI HARDWARE
Konfigurasi ini mengatur cara kerja port I/O (input/output) yang kita inginkan, atau lebih dikenal dengan port RS-232 dengan konektor DB, namun konektor DB-25 sudah tidak terdapat lagi pada komputer yang baru, komputer yang baru hanya terdapat DB-9. Ini memungkinkan bila dibutukan tambahan port pada komputer dapat menggunakan card slot, tapi maximal 4 port perhatikan IRQnya agar tidak bertabrakan komunikasi dengan port lainnya. Anda juga bisa menambahkan dengan menggunakan USB sebagai port tambahan dengan menggunakan interface USB TO DB-9(RS-232). Penambhan port ini biasa bermanfaat bila menggunakan lebih dari 1 radio atau interface selector antena atau rotator controler dengan softwarenya.
Bila “Set” di klik akan mucul layar dibawah ini :
Untuk mengisinya sesuiakan DTR dan RTS dengan pin yang set pada RS-232, CW/PTT Port Addr sesuai dengan konfigurasi port anda dengan PCnya. Seperti pada contoh gambar port addr diset 3E8 yang artinya 3E8 alamat IRQ ini dikenal oleh komputer anda adalah port yang ke 3.
KONFIGURASI LAINNYA
KONFIGURASI MODE CONTROL
KONFIGURASI DIGITAL MODE
Untuk bentuk digital anda harus mengkonfigurasi bentuk di bawah ini, pilihan MMTTY mode dalam pilihan AFSK dikarenakan anda menggunakan voice digital untuk CW, RTTY dan lainnya karena memasukan suara antara radio ke souncard atau sebaliknya. Bila anda menggunakan RTTY jangan lupa mendownload MMTTY.EXE dan letakan pada tempatnya seperti lihat kolom paling bawah.
KONFIGURASI ANTENA
Konfigurasi ini dapat melakukan seletor antena yang terkoneksi dengan port interface termasuk dengan softwarenya.

http://ina-dxer.blogspot.com/2009/12/setelah-lakukan-instalasi-untuk-pertama.html